News Update :
Home » » Harga Ford All New Focus dan Spesifikasi

Harga Ford All New Focus dan Spesifikasi

Penulis : technoover on Friday, May 10, 2013 | 6:10 AM

Setelah Ford All New Focus memasuki pasaran di Indonesia sekaligus menjadi pesaing berat dari mobil Civic dan Altis. Tentunya dengan kehadiran All New Focus terbaru tersebut akan di sambut hangat oleh penggemar mobil di Indonesia. Mobil idaman anda semua Ford All New Focus masuk di pasaran Indonesia, Tentunya kehadiran Ford Focus terbaru ini akan disambut dengan baik oleh penggemar mobil di Indonesia termasuk saya ini. Karena dengan tampilan yang serba mewah dan juga fasilitas yang serba otomatis. Misalnya saja mobil ini bisa parkir sendiri, bisa mengerem sendiri ketika mobil depan kita berhenti mendadak. Benar – benar keren bukan? Dan untuk soal harga Ford All New Focus berkisar Rp 217.000.000 untuk yang tipe New Ford Focus ST. Nah apakah anda semua berminat untuk membeli mobil tersebut? Pastinya anda tidak akan kecewa deh dengan berbagai fitur – fitur lengkap dan modern yang ada didalam mobil Ford All New Focus tersebut.

Pada tahun ini Ford Motor Indonesia mengeluarkan mobil terbarunya, dengan slogan mobil parkir dan berhenti dengan sendiri maka mobil ini akan menjadi saingan mobil mewah lainnya. Jika anda semua melihat dari iklan di televisi betapa hebatnya mobil Ford All New Focus. Ford sendiri memastikan akan melahirkan All New Focus pada akhir bulan september, tepatnya di ajang Indonesia International Motor Show yang akan digelar tangga 20-30 bulan September 2012. Namun sebelum peluncurannya dilakukan, Ford pun mengajak masyarakat untuk terlebih dahulu mengetes mobil anyar ini di beberapa lokasi di Jakarta.

Seperti yang telah anda semua saksikan bahwa dari tahun ke tahun persaingan semakin ketat dan semakin keras. Seolah – olah tidak mau kalah bersaing dengan mobil Jepang , perusahaan mobil asal Amerika yaitu Ford juga menghadirkan mobil terbarunya yaitu Ford All New Focus. Dan untuk bahan bakarnya sendiri tersedia dalam dua pilihan yaitu diesel dan bensin. mampu mencatat akselerasi dari 0 sampai 100 km/jam dalam 62 waktu 6,5 detik sebelum menyentuh kecepatan tertinggi 155 mph atau 150 km/jam.

Untuk menghindari persaingan yang lebih banyak lagi, lebih ketat lagi dan lebih keras lagi, maka perusahaan Ford langsung mengeluarkan jurus jitunya yaitu dengan hadirnya All New Focus dihadapan anda semua. All New Focus hadir untuk melengkapi jenjang mobil keluarga milik Ford. Nah berikut akan saya sampaikan kepada anda semua mengenai spesifikasi dari Ford All New Focus. Mesin : dapat menampung 1596 cc, jenis mesin 4 silinder segaris 1.6 L Durate Ti-VCT, DOHC, 16V, tenaga 125 bhp, torsi 159 Nm, transmisi 6 kecepatan (A) DPS 6, sistem penggerak FWD. Dimensi Mobil : dimensi (LxWxH) : (4358x1823x1489) mm, jarak sumbu 2648, minimum radius putar 5200 berat kosong 1316 kg, kapasitas tangki 53 L.Rem : rem (depan) cakram, rem (belakang) cakram. Suspensi : suspensi (depan) strut machperson type with coll spring, suspensi (belakang) twist beam with coll spring. Mesin : engine 2.0 L4 DOCH, HP (hp@rpm) 160, torque @ 4450, driventrain front-wheel, transmission 5 speed manual, brakes front disc/real drum, ABS 41-wheel AB, power steering Std, front suspension independent, rear suspension independent.

Nah itulah beberapa informasi dari saya mengenai spesifikasi mobil Ford All New Focus dan semoga dapat menjadi panduan bagi anda semua dalam membeli mobil Ford tersebut. Sekali lagi mobil Ford All New Focus sangatlah menawan dan megah baik dari sisi fitur – fitur atau pun dari sisi bentuk.
Share this article :

Post a Comment

 
Company Info | Contact Us | Privacy policy | Term of use | Widget | Advertise with Us | Site map
Copyright © 2011. DetikSoloWeb . All Rights Reserved.
Design Template by panjz-online | Support by creating website | Powered by Blogger