Sekarang memang baru gencar – gencarnya produk Blackberry di masyarakat Indonesia. Dengan demikian maka produk Blackberry telah banyak diburu dan digunakan oleh masyarakat Indonesia, stelah produk Blackberry telah sukses dengan Blackberry Z10, maka Blackberry ingin menambah varian terbarunya dan ingin mengulang kembali kesuksesan yang telah diraih oleh Blackberry Z10 dengan mengeluarkan Blackberry Q10 yang di perkirakan juga akan laku keras di masyarakat Indonesia. BB Q10 tersebut juga menggunakan layar full touchscreen seperti pada Blackberry Z10. Dan kata perusahaan Blackberry, harga Blackberry Q10 berkisar Rp 8 jutaan.
Blackberry Q10 merupakan produk terbaru yang telah resmi di rilis bersamaan dengan Blackberry Z10. Dimana kedua Blackbery tersebut mengusung OS terbaru dari Blackberry yaitu OS versi 10. Hal yang sangat jelas membedakan keduanya adalah berupa dari segi desain yang sangat jelas perbedaannya. Untuk desain tampilan pada Blackberry Q10 mengusung layar sentuh yang lebih kecil dengan ukuran 3.1 inci yang kemudian ditambah dengan keyboard QWERTY. Walaupun Blackberry sempat terpuruk dan tergeser peringkatnya oleh Apple, tetapi semangat Blackberry tidak terpadamkan dan ingin kembali menguasai tahtanya. Walaupun tergeser posisinya, tetapi Blackberry tersebut tidak mengurangi jumlah variannya tetapi malah menambah lagi jenis variannya dengan sejuta teknologi yang terpampang didalamnya. Salah satu produk terbarunya yang baru – baru ini di rilis yaitu Blackberry Q10, ketika pertama kali di rilis Blackberry Q10 tersebut langsung dilirik oleh sejumlah orang.
Akhirnya setelah lama menjadi buah bibir bagi para pecinta Blackberry akhirnya telah di rilis juga. Backberry Q10 yang telah lama dibicangkan oleh banyak orang kemarin resmi di rilis pada bulan Januari kemarin, dan dengan peluncuran BB Q10 tersebut maka semakin menambah koleksi smartphone QWERTY milik Blackberry. Blackberry Q10 di nanti – nantikan akan mampu menaikkan kembali pamor sekaligus peringkat yang sekarang di kuasai oleh Apple. Namun apakah kelebihan Blackberry Q10 sudah mampun menerima beban berat tersebut? Inilah yang menjadi pertanyaan dibenak para pecinta Blackberry, karena jika memang dilihat sekilas dari spesifikasi Blackberry Q10 tersebut memang belum mampu menjatuhkan para pesaingnya seperti Android dan iPhone.
Seperti apa juga keunggulan Blackberry Q10 dibandingkan dengan produk – produk Blackberry lainnya? Tentunya pertanyaan tersebut selalu menghantui pecinta Blackberry yang sudah lama menanti – natikan kedatangan Blackberry Q10 di Indonesia. Nah di bawah ini akan saya berikan spesifikasi Blackberry Q10 tesebut.
Resolusi layar 720 x 720 pixel dengan teknologi Super AMOLED. Berlayar 3.1 inci dan kepadatan layarnya cukup tinggi yaitu mencapai 328 ppi (pixel per inch) untuk tenaganya Blackberry Q10 tersebut dibekali oleh prosessor Qualcomm Snapdragon S4 Plus dual core dengan kecepatan 1,5 GHz yang dipadukan dengan RAM sebesar 2GB. Kemudian juga dibekali kamera 8MP dengan dukungan LED Flash.
Memang dech Blackberry Q10 bisa dianggap juara di kelasnya, dan patut untuk di berikan acungan jempol. Benar bukan? Dengan berbagai kelengkapan fitur – fitur di dalamnya yang pasti akan membuat anda mati kaku tersirap kehebatannya. Makanya segera beli ya?
Home »
» Blackberry Q10 | Harga dan Spesifikasi
Blackberry Q10 | Harga dan Spesifikasi
Penulis : MazRooney on Thursday, February 21, 2013 | 7:45 AM
Related posts:
If you enjoyed this article just click here, or subscribe to receive more great content just like it.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Post a Comment